Category: Tips – Tips



Otak kita adalah sebuah superkomputer seberat 1,5 kg. Sebagai pusat kontrol yang mengendalikan hidup kita, otaklah yang menentukan bagaimana cara kita berpikir dan berinteraksi dengan orang lain. Otak anda jauh lebih rumit dari komputer apapun dengan 100 juta milyar sel otak yang saling berhubungan satu sama lain. Mengoptimalkan fungsi otak adalah suatu keharusan jika anda ingin mengeluarkan potensi diri kita semaksimal mungkin.

Maka dengan melatih otak kita, akan terbentuk saraf baru yang dapat melindungi terhadap gejala demensia atau kepikunan. Berikut beberapa cara yang dapat dilakukan untuk mencerdaskan otak kita.

Berikut 10 tips untuk mencerdaskan otak kita:

1. Membaca

Membaca dapat melenturkan otot-otot otak, baik bacaan ringan (seperti komik atau majalah) maupun bacaan untuk informasi, membaca dapat membantu membangun ‘cadangan kognitif’ untuk menunda timbulnya demensia.

2. Membiasakan aktif menjadi kidal (aktif tangan kiri) dan juga kanan

Lakukan tugas dengan tangan non-dominan, jika biasanya dominan tangan kanan maka gunakan tangan kiri (kidal) dan sebaliknya. Contohnya saat menggunakan mouse komputer, menyikat gigi dan mengikat sepatu dengan arah yang berlawanan, jenis latihan ini dapat memperkuat hubungan saraf yang ada dan bahkan membentuk saraf baru.

3. Belajar bahasa asing

Dengan belajar bahasa asing akan mengaktifkan bagian otak yang belum digunakan sejak Anda mulai berbicara, sebab penggunaan beberapa bahasa dapat meningkatkan suplai darah ke otak untuk menjaga kesehatan koneksi saraf.

4. Ubah rutinitas Continue reading

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh


Kebugaran adalah potensi besar yang harus dimiliki oleh setiap manusia agar dapat beraktivitas dengan maksimal sehingga pencapaian lebih optimal. Bagaimana mungkin bisa sukses, jika pada saat bekerja kita diselimuti rasa kantuk yang hebat. Bagaimana mungkin akan dicapai hasil maksimal jika kita hanya bekerja setengah hari karena mudah capek, sedangkan orang yang bugar mampu bekerja fulltime dengan penuh semangat dan menghasilkan sesuatu yang maksimal.

Berikut tips-tips berolah raga agar badan kita tetap bugar:

1. Agan pilih waktu yang tepat untuk berolah raga.

2. Mulailah latihan dengan pemanasan kurang lebih 10 menit.

3. Lakukan latihan Aerobik untuk Daya Tahan (Endurance) Jantung-Paru.
Seperti, jalan cepat, jogging, bersepeda (stasioner maupun sepeda biasa), dan berenang.

4. Kemudian latihan Kekuatan Otot.
Seperti mengangkat beban sesuai dengan kekuatan kita.

5. Lalu latihan Kelenturan.
Seperti kayang dan mencium lutut pada posisi berdiri dan duduk.

6. Lakukan olahraga ini dengan teratur dengan di imbangi gizi yang cukup.

Ingat!!! Continue reading


Sifat pemalu berbeda dengan sifat malu atau rasa malu. Sifat pemalu adalah karakter seseorang dengan sifat malu atau rasa malu yang berlebihan atau sering disebut minder. Sifat malu atau rasa malu harus dimiliki oleh setiap orang karena itu menunjukkan bahwa kita adalah manusia yang bermoral. Apa jadinya kalau seorang tidak punya rasa malu. Mungkin dia akan telanjang di tengah jalan sepeti orang gila.

Begitu juga dengan sifat rendah diri, orang sering salah kaprah menyebut rendah diri sebagai rendah hati. Padahal keduanya sama sekali berbeda dan saling bertolak berlakang. Rendah diri adalah sikap yang timbul karena rasa minder dan kurang percaya diri. Sedangkan rendah hati adalah sebuah keadaan di mana seseorang terbebas dari sikap sombong dan meremehkan orang lain.
Lalu bagaimana cara mengatasi sifat pemalu , minder dan rendah diri dalam diri seseorang..?

Ada beberapa tips yang bisa dilakukan,,simak:

1.Apa yang menyebabkan kamu merasa minder dan rendah diri?
Apa karena merasa banyak kekurangan? Karena merasa tidak mampu melakukan apa yang orang lain bisa lakukan?

Kita tidak harus selalu memandang ke atas. Kita juga tidak perlu menjadi orang lain. Jadilah diri sendiri dan itu sudah cukup menyenangkan. Mengenali potensi diri dan mengembangkannya adalah cara terbaik untuk meningkatkan rasa percaya diri. Jadi tidak perlu yang namnaya malu atau minder

2.Siapa saja orang orang yang buat kamu malu dan minder?

Orang orang yang baru kamu kenal? Orang orang yang menurut kamu punya derajat lebih tinggi dari kamu?

Oke, mulailah dengan mengubah cara berfikir kamu. Setiap manusia adalah sama. Setiap orang memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing bahkan untuk orang orang yang kamu anggap sempurna. Mereka sama sepertikamu, seperti saya, maka tidak ada alasan untuk merasa minder.

3.Berhentilah memikirkan keurangan-kekuranganmu Continue reading


Ayo!
Buat agan semua yang bilangnya paling jago ngetik,,hehe
Ataupun yang ingin tahu seberapa cepat kemampuan mengetiknya..
So,,jangan ragu” ne coba test kecepatan mengetik agan di situs ”typingtest.com” ada gamenya juga gan,,
Situs ini menyediakan test kemampuan agan dalam mengetik.

Langsung aja Gan!!!

Klik link dibawah ini..
http://www.typingtest.com/

Link tersebut akan membawa agan pada sebuah halaman,,seperti gambar di bawah ini..

-1 Minute: Agan bisa menentukan berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk mengetik beberapa kata nantinya
-Astronauts: Kategori apa yang ingin agan ketik(klik tanda panah kecil pada tulisan ”Astronauts”,,
-Setelah itu klik ”Start Typing test”

Maka akan muncul halaman,,seperti gambar di bawah ini..

Klik pada bagian yang kotak yang berwarna merah setelah itu silahkan uji kemampuan mengetik agan sesuai dengan kata-kata diatasnya,,agan akan melihat kecepatan dan ketepatan mengetiknya,,menit akan berjalan ketika agan mulai mengetikan huruf pertama,,

Atau ada juga ne gan uji kemampuan dengan gamenya,,Seruuu gan,,hehe
Langsung aja silahkan agan coba!! Continue reading


Otak kita adalah sebuah superkomputer seberat 1,5 kg. Sebagai pusat kontrol yang mengendalikan hidup kita, otaklah yang menentukan bagaimana cara kita berpikir dan berinteraksi dengan orang lain. Otak anda jauh lebih rumit dari komputer apapun dengan 100 juta milyar sel otak yang saling berhubungan satu sama lain. Mengoptimalkan fungsi otak adalah suatu keharusan jika anda ingin mengeluarkan potensi diri kita semaksimal mungkin.

Seperti kita ketahui bersama otak kita ini – otak manusia – oleh kebanyakan orang dibagi menjadi dua bagian yaitu otak kanan dan otak kiri, secara ilmiah katanya. Konon katanya kenapa otak kita yang merupakan karunia Allah SWT ini kita bagi menjadi dua bagian adalah karena dua bagian otak tersebut memiliki fungsi yang berbeda.
Perhatikan Gambar Dibawah Ini…

Percaya tidak percaya otak kita memiliki peranan penting dalam segala hal dalam hidup kita termasuk juga kesuksesan kita. Berita baiknya adalah bahwa kita bisa memaksimalkan potensi otak yang telah dikaruniakan Tuhan kepada kita semua. Kehidupan kita pasti akan lebih terarah dan menyenangkan bila kita mengetahui cara untuk mengoptimalkan kinerja otak kita.
Masalahnya adalah seberapa cepat dan efektif anda mampu mengoptimalkannya? Atau mungkin sebagian dari kita malah tidak tahu sama sekali bagaimana cara untuk menggali potensi diri kita dengan cara mengasah dan mengoptimalkan fungsi otak yang anda miliki.

Inilah beberapa cara mengembangkan otak..

1.Olah Raga Berlari Untuk Sel Otak
Banyak yang mengatakan bahwa orang yang melakukan banyak latihan olah raga fisik mungkin memiliki otak yang lebih baik. Dengan kata lain mereka melakukan olah raga itu dengan senang hati artinya melakkukan olah raga yang mereka suka, misalnya jogging sambil mendengarkan musik atau fitness.

2.Meningkatkan Keterampilan
Beberapa rangsangan mental yang diulang-ulang sebenarnya baik untuk otak anda selama anda terus meningkatkan keahlian dan pengetahuan dasar anda. Kegiatan sehari-hari seperti berkebun, menjahit, membaca, mengisi teka-teki silang dapat berguna untuk kesehatan otak anda asalkan anda mendorong diri anda untuk terus melakukannya pada tingkat yang berbeda.

3.Menggali Ingatan
Lihatlah kembali album foto lama atau buku tahunan sekolah anda. Otak anda adalah sebuah mesin ingatan, jadi biarkanlah ia bekerja supaya tidak berkarat. Continue reading